Pelatih Bali United Stefano Cugurra fokus menjaga kondisi fisik para pemain demi menyapu bersih 5 laga sisa Liga 1 supaya tetap berada di posisi 4 besar.
Kandang Bali United, Stadion Kapten I Wayan Dipta, di Gianyar Bali menjadi stadion tersibuk karena menjadi kandang 4 klub di kompetisi Liga 1 2023/2024.
Sebanyak tiga pemain Bali United kembali menjalani latihan fisik ringan setelah absen akibat cedera. Mereka adalah Novri Setiawan, Sidik Saimima, dan Made Tito.