Ciputra juga banyak mencetak pemain bulu tangkis hebat. Menpora pun menyampaikan duka citanya pada sang maestro properti yang tutup usia pada 27 November 2019.
Telah meninggal dunia dengan tenang, Bapak Ir Ciputra, Chairman dan Founder Ciputra Group di Singapore pada tgl 27 November 2019 pk 1:05 waktu Singapore.