Musi Coffee Culture akan berisi banyak kegiatan. Ada Pameran Kopi Sumsel, Coffee Talk Hulu Hilir, Kopi Tubruk Competition, Workshop Coffee Education, Videography Coffee, dan Entertainment.
Kopi Papua dari jenis arabika, kemungkinan dibawa dikembangkan oleh para Misionaris pada tahun 1950-an. Kebun kopi di Papua tersebar di dataran tinggi di antara Lembah Baliem dan Lembah Kamu di lereng Gunung Jayawijaya.