
Karenanya, Yos bersama Garuda Kencana Batik tidak pernah mengurangi produksi dari perajin batik di Pekalongan dan Cirebon.
"Saya merasa punya tanggung jawab moral kepada perajin yang turut membesarkan Garuda Kencana Batik, di saat seperti ini mereka membutuhkan dana lebih untuk bertahan hidup. Dari sisi bisnis, batik bukan barang yang bisa kedaluwarsa, dan desain desain saya timeless. Jadi kenapa harus takut," beber Yos. (*/ant)
BACA JUGA: Awalnya Iseng! Dari 25 Jadi 1.000 Kambing, Mas Eko Sukses Banget
Batik (Foto: HO/Garuda Kencana Batik)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News