
Sebab, bisnis makanan tumbuhnya seperti jamur. Banyak sekali kompetitor di pasaran yang membuat banyak orang menyerah untuk mempertahankan usahanya.
“Kendala ini bisa diakali dengan rasa yang khas, dalam kasus saya adalah dengan menggunakan bahan-bahan saus yang memang citarasa resep Korea untuk Tteokbokki,” bebernya.
Menurut Ayu, resep dan takaran yang sudah paten dan diakui enak sama orang-orang sekitar merupakan salah satu strategi supaya pelanggan balik lagi untuk belanja.(*)
BACA JUGA: Jualan Dimsum, Cindy Raup Untung Jutaan Rupiah/Bulan
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News