
Meskipun begitu, pelatih Paulo Fonseca masih optimistis bila timnya mampu menangani Ajax di laga nanti.
"Pertandingan ini belum berakhir. Tetapi kemenangan 2-1 di Amsterdam adalah kemenangan besar," buka Fonseca dinukil dari laman resmi UEFA.
"Tim melihat itu adalah waktu yang sulit dan semua pemain memberikan segalanya. Tim tahu kami bisa melakukannya juga di Roma," tambahnya.
BACA JUGA: Angin Segar dari Jokowi, Penonton Liga 1 Bisa Hadir dengan Syarat
Pertandingan Liga Europa antara AS Roma vs Ajax Amsterdam dapat disaksikan secara langsung via link live streaming berikut ini.
Vidio.com (klik di sini).(*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News