Kisah Petinju yang Nyaris Mati Lawan Mike Tyson demi Bayar SPP

Kisah Petinju yang Nyaris Mati Lawan Mike Tyson demi Bayar SPP - GenPI.co
Terdapat sebuah kisah menarik yang dalam dijadikan pembelajaran dari Mike Tyson, di mana dirinya nyaris membunuh pria yang berjuang untuk membayar SPP. (foto: instagram.com/miketyson)

GenPI.co - Terdapat sebuah kisah menarik yang dalam dijadikan pembelajaran dari Mike Tyson, di mana dirinya nyaris membunuh pria yang berjuang untuk membayar uang sekolah bulanan (SPP) anaknya.

Legenda tinju dunia, Mike Tyson memang tidak pernah diragukan keganasanya di dalam ring. Pada masa aktifnya sebagai petinju, mendengar namanya saja bisa membuat lawan waspada.

BACA JUGA: Kisah Wanita Tua yang Ketagihan Berhubungan dengan Mike Tyson

Namun ternyata bagi mantan juara tinju kelas berat, Frank Bruno, mengahadapi Mike Tyson satu-satunya jalan untuk menghidupi keluarganya.

Meskipun pernah merasakan kalah TKO ronde kelima dari Si Leher Beton pada 1989, nyatanya tak membuat Bruno gentar untuk menghadapi Tyson untuk kedua kalinya.

Pada pertarungan pertama, Bruno menjadi penantang Mike Tyson yang merupakan pemilik sabuk juara dunia kelas berat versi WBA, WBC dan IBF.

Tujuh tahun berselang, Tyson datang menantang Bruno yang merupakan juara bertahan kelas berat versi WBC.

Melansir dari The Guardian, Bruno mengaku mengambil risiko hancur di tangan Mike Tyson demi memenuhi kebutuhan ekonomi keluarganya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya