
Hal ini diketahui lewat unggahan Instagram Georgina Rodriguez. Pesta yang diadakan oleh Ronaldo pun tidak mewah, hanya melibatkan keempat anaknya saja.
"Terima kasih atas cinta hari ini dan seterusnya!" tulis Georgina di kolom captionnya.
"Terima kasih atas perhatian kalian, atas ucapan doa kalian, dan juga pesan cinta yang kalian berikan. Saya sangat beruntung!" tambahnya.
BACA JUGA: Disebut Bayar Wanita Panggilan Rp134 Juta, Ronaldo Buka Suara
Georgina yang kini berusia 27 tahun, tampak terlihat seksi mengenakan pakaian minim namun elegan.
Ditemani keempat anaknya bersama Ronaldo, Georgina terlihat bahagia atas ulang tahun sederhananya itu.(*)
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News