
Melansir dari Football Italia, Hakan Calhanoglu dikabarkan mengalami memar di pergelangan kaki kirinya.
BACA JUGA: Usai Jual 1 Pemainnya, AC Milan Bikin Man United Keringat Dingin
Kondisi pemain asal Turki itu masih terus dipantau, namun belum bisa dipastikan keikutsertaannya untuk melawan Torino arahan Marco Giampaolo.
Hakan Calhanoglu sendiri sudah berjasa dengan memberikan enam gol dan sembilan assists di semua kompetisi.(*)
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News