
Sementara itu, Manchester City berhasil mendatangkan bek Bournemouth Nathan Ake.
City disebut-sebut harus mengeluarkan uang sebesar USD 53 juta demi menggaet Ake.
BACA JUGA: Bursa Transfer: Bek Barcelona ke Juventus, Arsenal Jual 9 Pemain
Ake merupakan pemain anyar kedua yang bergabung dengan City pada bursa transfer musim panas ini.
Sebelum mendatangkan Ake, City berhasil mendapatkan tanda tangan gelandang Valencia Ferran Tores.
Di sisi lain, Atletico Madrid mencoba mengusik ketenangan Real Madrid.
Atletico dikabarkan tengah mengincar James Rodriguez yang tidak terpakai di Madrid.
Goal mengabarkan bahwa Rodriguez bakal hengkang ke Atletico dengan nilai transfer sebesar USD 18 juta.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News