
Hasil itu tentu tidak menguntungkan bagi City. Sebab, mereka kini tertinggal enam angka dari Liverpool.
City yang kini duduk di posisi kedua klasemen Liga Inggris sudah mengemas 31 angka.
BACA JUGA: 4 Fakta Penting Usai Liverpool Hancurkan Manchester City
Jarak makin lebar jika Liverpool sukses menekuk Brighton & Hove Albion malam ini. (*)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News