Terlempar ke Posisi 9, Bali United Bertekad Bangkit

Terlempar ke Posisi 9, Bali United Bertekad Bangkit - GenPI.co
Bali United. (Foto: ligaindonesiabaru.com)

Menurut dia, skuad Bali United kembali berlatih setelah mendapat jatah libur selama 3 hari.

Dalam laga terakhir, Bali United kembali takluk dari PSBS Biak dengan skor 0-2 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar.

Teco mengakui timnya tak tampil maksimal dalam laga kandang tersebut.

BACA JUGA:  Misi Balas Dendam, Bali United Siap Tumbangkan PSBS Biak di Kandang

"Kami kebobolan cepat di babak pertama melalui serangan balik mereka. Ketika mereka sudah cetak gol, pasti lebih percaya diri. Di sisi lain, kami juga punya persiapan singkat sehingga kondisi fisik pemain belum maksimal dan banyak kalah duel bola dari lawan," pungkas Teco.(*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya