
Di sisi lain, Vinicius Jr merupakan mesin gol Real Madrid. Dirinya telah mencetak 86 gol dan 64 assists sejak bergabung ke Los Blancos pad amusim 2021/22.
Selain itu, Vinicius Jr juga momok menakutkan untuk Barcelona. Winger Timnas Brasil itu total mencetak tujuh gol dan lima assists dari 19 pertemuan melawan La Blaugrana.(*)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News