Barcelona Makin Mengerikan, Lamine Yamal Beber Rahasianya

Barcelona Makin Mengerikan, Lamine Yamal Beber Rahasianya - GenPI.co
Bintang muda Barcelona Lamine Yamal membeberkan rahasia bagaimana timnya bisa makin mengerikan. (Foto: X/@FCBarcelona)

Robert Lewandowski dan kawan-kawan unggul head to head dan selisih gol dengan Real Madrid yang ada di posisi kedua dengan poin yang sama.

Barcelona juga masih aktif di Copa del Rey dengan lolos ke babak semifinal seusai membantai Valencia 5-0.

Selain itu, Barcelona juga sudah berada di babak 16 besar Liga Champions 2024/25 tanpa harus melewati play-off.

BACA JUGA:  Robert Lewandowski Ancam Masa Depan Marcus Rashford di Barcelona

Kini, Barcelona telah mencetak 114 gol dari 37 pertandingan di segala ajang dan berpotensi terus bertambah.(*)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya