
Mantan pelatih Barcelona ini mengaku timnya nyaris tersingkir dan gagal masuk di zona playoff jika ditahan imbang Club Brugge.
Dalam pertandingan terakhir, City memastikan satu tiket babak playoff Liga Champions setelah menang atas Club Brugge dengan skor 3-1, di Stadion Etihad, Manchester, Kamis dini hari WIB.
Hasil ini membikin Erling Haaland dan kolega mengakhiri fase grup dengan finis di peringkat ke-22 dengan meraih 11 poin.
BACA JUGA: Kalahkan Club Brugge, Manchester City Lolos ke Babak Playoff Liga Champions
Setelah ini City akan menjalani playoff dengan memperoleh calon lawan Real Madrid atau Bayern Muenchen.
Undian babak playoff Liga Champions dijadwalkan akan berlangsung pada Jumat (31/1).(*)
BACA JUGA: Datangkan Omar Marmoush, Manchester City: Pangeran Mesir
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News