Marcelo Cirino Tak Ragu Gabung PSS Sleman: Saya Senang dengan Tantangan Ini!

Marcelo Cirino Tak Ragu Gabung PSS Sleman: Saya Senang dengan Tantangan Ini! - GenPI.co
Marcelo Cirino mengaku tak berpikir dua kali untuk bergabung dengan PSS Sleman di bursa transfer paruh musim Liga 1. (Foto: PSS Sleman)

"Mengenai target pribadi saya di PSS tentu saya tidak lepas dari filosofi sepak bola itu sendiri, yakni bermain kolektif bersama teman satu tim," imbuh dia.

Dia berharap pengalamannya selama bertahun-tahun bisa membantu PSS menjadi lebih baik di musim ini.

"Harapannya dengan pengalaman bertahun-tahun menjalani sepak bola profesional, secara pribadi saya siap membantu PSS meraih prestasi yang lebih baik di tahun ini dengan mencetak banyak gol kemenangan bagi PSS," jelas dia.(*)

BACA JUGA:  Skuad Lengkap, Persebaya Surabaya Fokus Asah Taktik Jelang Duel Lawan PSS Sleman

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya