
"Saya pikir saya siap untuk tantangan baru. Saya siap pergi dan tidak akan ada komentar negatif dari saya tentang Manchester United," imbuh Rashford.
Fabrizio Romano melihat besar kemungkinan jebolan akademi Manchester United itu akan hengkang ke LaLiga Spanyol, meski dirinya tidak menyebutkan nama klub secara spesifik.
Namun, besar kemungkinan Atletico Madrid akan menampung Rashford jika striker asal Inggris tersebut bersedia memangkas gajinya yang besar.(*)
BACA JUGA: Kunjungi Indonesia, Levante Berikan Beasiswa Kepada Pemain Muda untuk Berlatih di Spanyol
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News