Herry IP Beber Rencana soal Ganda Campuran PBSI di Masa Depan

Herry IP Beber Rencana soal Ganda Campuran PBSI di Masa Depan - GenPI.co
Pelatih ganda campuran PBSI Herry Iman Pierngadi (Herry IP) membeberkan rencananya di masa depan. (Foto: ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)

“Lebih kurang akan sama dengan kemarin pas saya melatih ganda putra kemarin. Ada dua (pasangan utama) di atas, (dan pelapisnya) sama-sama naik,” kata Herry.

Mengenai proyeksi para pasangan pelapis naik kelas Super 300 ke atas, Herry IP mengatakan ada kemungkinan keempatnya mencoba beberapa turnamen awal tahun depan.

“Memungkinkan, kalau kami daftar masuk, ya masuk (Super) 300 bisa. Biasa rangkaian Januari itu Indonesia (Masters), Malaysia (Open), Thailand (Open). Kalau bisa masuk, ya, silakan, karena planning saya memang tahun depan mereka harus main di (Super) 300,” ungkap Herry IP.(*)

BACA JUGA:  Cara Indra Sjafri Jadi Acuan PBSI untuk Jalur Masuk Pelatnas

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya