Bek Manchester United Mulai Keluhkan Jadwal Padat, Singgung Cedera

Bek Manchester United Mulai Keluhkan Jadwal Padat, Singgung Cedera - GenPI.co
Bek kanan Manchester United Noussair Mazraoui mulai mengeluhkan jadwal padat timnya. (Foto: manutd.com)

Sebab, Ten Hag menambahkan, permasalahan tersebut terkait erat dengan pihak-pihak lain seperti klub itu sendiri, pemain, pelatih dan lain-lain.

"Ini lebih tentang industri. Sebagai tim, kami harus bisa menjaga keseimbangan lantaran pada akhirnya persoalan ini semata soal finansial. Kami ini profesional, jadi pendapatan untuk klub harus masuk pula. Kami terus berupaya menyeimbangkan semuanya," tutur dia.

Terdekat, Manchester United akan melawan klub Liga Belanda FC Twente pada laga Liga Eropa UEFA 2024-2025, Kamis (26/9) dini hari WIB, di Stadion Old Trafford.

BACA JUGA:  Manchester United Beber Alasan Peningkatan Old Trafford Jadi 100 Ribu Kursi

Setelah itu, pada Minggu (29/9), Manchester United langsung berkompetisi lagi Liga Inggris musim 2024-2025 menghadapi tim tamu yang tangguh Tottenham Hotspur.(*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya