Indra Sjafri Beber Tingkah Welber Jardim yang Absen Bela Timnas Indonesia U-20

Indra Sjafri Beber Tingkah Welber Jardim yang Absen Bela Timnas Indonesia U-20 - GenPI.co
Pelatih kepala Timnas Indonesia U-20 Indra Sjafri membeberkan tingkah Welber Jardim yang absen membela Skuad Garuda Nusantara. (Foto: ANTARA/Zaro Ezza Syachniar)

Terkait apakah dengan ini Welber masih akan dipanggil lagi, Indra masih akan mempertimbangkan.

"Apakah Welber dipanggil lagi nanti, kalau izin Allah kami lolos, kami pertimbangkan," bebernya.

Di kualifikasi Piala Asia U-20, Indonesia menjadi tuan rumah Grup F untuk menjamu Yaman, Maladewa, dan Timor Leste di Stadion Madya.

BACA JUGA:  Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 Pindah Tempat dari SUGBK ke Stadion Madya

Pada laga pertama, Indonesia akan melawan Maladewa pada Rabu (25/9), lalu Timor Leste pada Jumat (27/9), dan Yaman pada Minggu (29/9).(*)

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya