Hajar PSIS Semarang, Persib Bandung Sudah Bangkit Kembali

Hajar PSIS Semarang, Persib Bandung Sudah Bangkit Kembali - GenPI.co
Persib Bandung sudah bangkit kembali meraih kemenangan seusai menghajar PSIS Semarang. (Foto: ligaindonesiabaru)

Pada babak kedua para pemain Persib memperlihatkan kesolidannya, penting untuk Persib kembali menang usai puasa kemenangan di tiga laga terakhir.

“Pada babak kedua kami bermain bagus dan menyelesaikan pertandingan (dengan kemenangan). Kami mencetak dua gol, saya tidak peduli siapa tadi yang mencetak gol,” ucap Hodak.

Pelatih asal Kroasia ini senang Tyronne bisa menunjukkan kapasitasnya sebagai gelandang yang bisa mencetak gol.

BACA JUGA:  Tantang PSM Makassar, Persib Bandung Waspadai Tendangan Bebas Lawan

Begitu juga Mateo Kocijan yang begitu dominan di posisi gelandang bertahan.

“Saya senang Tyronne mencetak gol lagi dan pertahanan terlihat bagus. Hari ini gelandang juga bermain bagus, Mateo sudah beradaptasi, dia bermain bagus. Kami sudah makin baik,” jelasnya.(*)

BACA JUGA:  Tantang PSM Makassar, Persib Bandung Tanpa David da Silva

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya