Hadiah Liga 1 2024/2025 Naik Jadi Rp 7,5 Miliar

Hadiah Liga 1 2024/2025 Naik Jadi Rp 7,5 Miliar - GenPI.co
Konferensi pers terkait hasil Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan di Jakarta, Rabu (26/6/2024). (Foto: ANTARA/Aloysius Lewokeda/aa)

Ketiga menggantikan 3 tim yang degradasi, yaitu Persikabo 1973, Bhayangkara FC, dan Rans Nusantara FC.

Ferry membeberkan pada kompetisi Liga 1 kali ini diberlakukan aturan baru terkait jumlah pemain asing yang diizinkan.

Kuota pemain asing untuk 1 klub ini ada 8, ini bertambah dibandingkan dengan kompetisi sebelumnya sebanyak 6 pemain.

BACA JUGA:  Format Championship Series Liga 1 Dihapus, LIB Ungkap Alasannya

Menurut dia, pemain asing untuk klub Liga 1 bisa didatangkan dari negara apapun baik dari benua Asia maupun benua lainnya.

Namun demikain, pemain asing yang bisa dimainkan sebanyak 6 orang.

BACA JUGA:  PT LIB Pastikan Tak Ada Piala Indonesia Musim Depan

Nantinya pemain ini anya bisa digantikan oleh pemain asing lain dalam daftar susunan pemain.

Selanjutnya, PT LIB melakukan pengujian ulang (remedial) bagi klub Liga 1 yang belum lulus standar lisensi.(ant)

BACA JUGA:  Liga 1 Ditunda, PT LIB Singgung Subsidi untuk Klub Indonesia

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya