
"Kami mungkin naif, dan akhirnya dengan mengerahkan terlalu banyak kekuatan ke depan kami terkena serangan balik," ucapnya.
Man Utd yang berada pada peringkat keenam kini terpaut delapan poin dari tim peringkat keempat Aston Villa dalam perburuan tiket Liga Champions musim depan.(*)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News