
Tunggal putri peringkat empat itu menjadi lawan yang berat bagi Gregoria pada langkah pertamanya.
Berdasarkan catatan pertemuan pada laman resmi Federasi Badminton Dunia (BWF), wakil Taiwan itu menyapu bersih seluruh kemenangan dari delapan pertandingan yang pernah dimainkan bersama Gregoria.
"Lawan Tai Tzu Ying, saya ingin bisa langsung in dan tidak terlalu lama beradaptasi. Dia adalah pemain yang terampil dan itu yang harus benar-benar saya waspadai. Semua pukulan dan arah bolanya sangat berbahaya," ungkap pebulu tangkis kelahiran Wonogiri, Jawa Tengah, itu.(*)
BACA JUGA: Kekuatan Pola Pikir Penting untuk World Tour Finals, Kata Gregoria
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News