
Erick juga bersyukur dengan tingginya antusiasme masyarakat atas pertandingan sepak bola Indonesia melawan Argentina.
Dia berharap industri olahraga Indonesia bisa bangkit, disertai pencapaian prestasi yang juga membaik.
"Saya rasa antusiasme luar biasa dan ini lah yang kami harapkan bahwa industri olahraga bisa bangkit, tetapi prestasi juga harus membaik," tutup Erick.(Ant)
BACA JUGA: Turun ke Lapangan Jamu Argentina, Ini Alasan Berkelas Erick Thohir
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News