
Gelar tersebut merupakan yang kedua untuk Inter secara beruntun, setelah pada musim 2021/22 mereka juga berhasil meraihnya.
Dilansir dari Squawka, ini merupakan kali kedua Inter berhasil meraih gelar Coppa Italia secara dua kali beruntun.
Sebelumnya, klub berjuluk Azzurri itu juga sempat meraih dua kali gelar Coppa Italia secara beruntun pada musim 2009/10 dan 2010/11.
BACA JUGA: Juara Coppa Italia, Inter Milan Ancam Rekor AS Roma
Menariknya, pada musim 2009/10 Inter juga berhasil meraih dua gelar lainnya, yakni Serie A Italia dan Liga Champions.
Pada musim 2022/23 kali ini, Inter memiliki kesempatan untuk meraih gelar Liga Champions jika berhasil mengalahkan Manchester City di final.(*)
BACA JUGA: Lolos ke Final Liga Champions, Lautaro Martinez Sah Jadi Legenda Inter Milan
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News