
Nama Hisyam Tolle sendiri tidaklah asing di telinga para fans sepak bola Indonesia, terutama untuk suporter Persis Solo dan PSIM Yogyakarta.
Pada 2019 lalu di ajang Liga 2, Hisyam Tolle pernah melakukan tindakan tak terpuji dengan melakukan tendangan ke pemain Persis Solo dan mengintimidasi wartawan.
BACA JUGA: Sekuriti Ferdy Sambo Akui Sering Diajak Brigadir J ke Tempat Hiburan Malam
Akibatnya, PSSI pun memberikan hukuman kepada Hisyam Tolle larangan bermain sepak bola di ranahnya selama lima tahun.(*)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News