
"Jadi selain memang ada kewajiban dari federasi internasional dan ini harus dilakukan, kedua olahraga ini bisa menjadi prioritas di Indonesia," ucapnya.
Pada kesempatan yang sama, Dito optimistis tim tenis meja dapat kembali berlaga di SEA Games setelah terakhir kali berpartisipasi pada tahun 2017.
“Secara administrasi di sini sudah lengkap dan siap. Ini tinggal administrasi di Kamboja saja. Insyaallah kami perjuangkan," kata Dito.(Ant)
BACA JUGA: Jemput Atlet Panjat Tebing Peraih Medali Dunia, Menpora Beber Harapan
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News