
"Saya semakin paham kualitas para pemain yang kemungkinan nanti akan kami kerucutkan dari 34 pemain menjadi 20 pemain," kata Indra dilansir dari Antara, Jumat (14/4).
Indra juga menyatakan bahwa Timnas U-22 akan melakukan empat uji coba sebagai simulasi fase grup SEA Games Kamboja, yang juga akan memainkan empat pertandingan.
Setelah melawan Bhayangkara, Timnas U-22 diketahui akan dua kali bermain melawan Lebanon, dan satu kali bermain melawan salah satu tim lokal, antara PSM Makassar atau Dewa United.
BACA JUGA: Jelang SEA Games 2023, Indra Sjafri Pangkas Pemain Timnas U-22
Laga Timnas Indonesia U-22 vs Lebanon sendiri dapat disaksikan secara langsung via link live streaming berikut ini: https://www.antvklik.com/livestream.(*)
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News