
BWF mencatat Bagas/Fikri membutuhkan waktu 54 menit untuk meraih kemenangan lewat rubber game dengan skor 21-15, 13-21 dan 21-16.
Seusai laga, Bagas/Fikri mengatakan bahwa mereka kehilangan fokus pada game kedua sehingga mengharuskan menyudahi laga lewat rubber game.
"Di game pertama kami cukup baik mainnya, tapi di game kedua kami kehilangan fokus dan lawan juga mengubah pola permainan," kata Bagas dikutip dari PBSI, Selasa (14/3).(*)
BACA JUGA: All England 2023 Jadi Ajang Pembuktian Gregoria Mariska Tunjung
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News