
Dias menatap pertandingan melawan PSIS sebagai laga yang harus dimenangi tanpa ada pilihan lain.
“Keinginan menang kami juga harus lebih tinggi dari mereka. Semoga besok bisa mendapatkan hasil kemenangan,” jelasnya.
Laga Dewa United vs PSIS Semarang sendiri akan berlangsung di Indomilk Arena, Tangerang, pada Senin (29/8) pukul 15:30 WIB.(*)
BACA JUGA: Lawan PSIS Semarang, Dewa United Harapkan Dukungan Suporter
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News