
GenPI.co - Komentator Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) Gillian Clark alias Oma Gill kecewa karena ganda putra Indonesia mendominasi Kejuaraan Dunia 2022.
Indonesia berpeluang melebarkan jarak dari China dalam rekor peraih medali ganda putra terbanyak sepanjang sejarah Kejuaraan Dunia 2022.
Saat ini, Indonesia menjadi negara yang paling diunggulkan untuk merebut gelar sektor ganda putra pada Kejuaraan Dunia 2022.
BACA JUGA: Kejuaraan Dunia 2022: Ganda Putra Malaysia Tebar Ancaman ke Indonesia
Melalui empat pasangan andalannya yakni peringkat satu dunia Kevin Sanjaya/Marcus Gideon, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan (3), Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (5) dan Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri (19).
Indonesia saat ini menempati posisi pertama peraih medali terbanyak pada Kejuaraan Dunia dengan raihan 24 medali, meninggalkan China yang berada di urutan kedua dengan 22 medali.
#GillsFunFact #BWFWorldChamps2022
— Gill Clark aka Oma Gill (@OmaGillClark) August 20, 2022
MD
Pairs from China have won a total of 22 WC medals in the MD discipline
8????,4????, 10????
including at least 1 medal at 9 of the last 10 WC.
All the more disappointing that China don’t have ANY pairs in the MD draw this year.
????@badmintonphoto_ pic.twitter.com/y4L3KBYdmj
BACA JUGA: Media China Remehkan Kevin/Marcus Jelang Kejuaraan Dunia 2022
Namun, China tidak memiliki peluang untuk menambah koleksi medali tersebut pada Kejuaraan Dunia 2022 akibat nihil pemain.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News