
Pada 2011, kisah inspiratif bidadari cantik tersebut diadaptasi menjadi sebuah film. Tak hanya itu, Bethany juga mendapat banyak penghargaan dari berbagai negara.
Salah satunya adalah penghargaan sebagai ‘Woman of The Sea’ dari The Surf Industry Manufacturers Association (SIMA). (*)
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News