
Pundi-pundi uang Edwards makin banyak karena dirinya adalah wanita pertama yang menjadi brand ambassador Supreme Nutrition.
Selain itu, dia juga meluncurkan fashion sendiri yang diberi nama Disora pada 2021.
2. Georgina Rodriguez
Georgina menjadi salah satu Wags yang paling disorot setelah menjalin hubungan dengan megabintang Manchester United Cristiano Ronaldo.
BACA JUGA: Tak Laku di Bursa Transfer, Cristiano Ronaldo Diminta Pasrah
Sebelum berhubungan dengan pemain berjuluk CR7 itu, Georgina bekerja di outlet Gucci.
Mereka mulai berpacaran pada 2017. Setelah menjadi kekasih Ronaldo, Georgina menancapkan namanya di dunia hiburan.
BACA JUGA: Gila! Klub Arab Saudi Ingin Boyong Cristiano Ronaldo
Dia menjadi salah satu wanita berstatus influencer paling berpengaruh di dunia.
Georgina juga menjadi model dan pemain film. Wanita 28 tahun itu disebut-sebut memiliki kekayaan lebih dari 140 miliar.
3. Victoria Beckham
BACA JUGA: PSSI Buka Suara soal Kabar Buruk Menimpa Ronaldo, Mohon Doanya
Tidak lengkap membahas Wags tanpa menyebut nama Victoria Beckham.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News