
Menurut dia, Thailand U-19 kurang beruntung sehingga harus kalah dari Laos.
"Kami bertahan lebih baik dari Thailand U-19. Jadi, mereka kurang beruntung. Saya akan fokus ke pemulihan pemain yang sudah bermain baik," imbuhnya.
Adapun Laos berhasil lolos ke final Piala AFF U-19 2022 setelah unggul 2-0 melawan Thailand di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Rabu (13/7).(*)
BACA JUGA: Pelatih Laos Tantang Suporter Indonesia di Final Piala AFF 2022
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News