5 Ganda Putra Terlama di Peringkat 1 BWF, Indonesia Tiada Tanding

5 Ganda Putra Terlama di Peringkat 1 BWF, Indonesia Tiada Tanding - GenPI.co
Berikut ini 5 ganda putra terlama di peringkat 1 BWF, di mana wakil Indonesia tiada tanding. (foto: BadmintonPhoto)

1. Kevin Sanjaya/Marcus Gideon (Indonesia)

Kevin/Marcus tercatat tidak pernah tergeser dari puncak dunia sejak menjuarai Japan Open 2017 pada 28 September hingga saat ini.

Ganda putra berjuluk The Minions ini menjadi yang terlama di peringkat satu dunia dengan durasi 200 pekan beruntun, rekor ini masih berpeluang untuk terus bertambah mengingat mereka masih aktif tampil dalam banyak turnamen.

BACA JUGA:  Terpukau, BWF Kangen Aksi Gila Anthony Ginting dan Kento Momota

2. Lee Yong Dae/Yoo Yeon Seong (Korea Selatan)

Lee Yong Dae/Yoo Yeon Seong langsung menjadi duet maut sejak dipasangkan pada Oktober 2013 dan berhasil menduduki peringkat 1 dunia pada 10 bulan kemudian.

BACA JUGA:  Kevin/Marcus Pecahkan Rekor Jelang Indonesia Masters, BWF Takjub

Ganda putra Korea Selatan ini sukses mempertahankan tahtanya selama 117 pekan berturut-turut, sebelum memutuskan gantung raket usai Olimpiade Rio 2016.

3. Koo Kien Keat/Tan Boon Heong (Malaysia)

BACA JUGA:  Tak Sabar Jelang Indonesia Masters 2022, BWF Beri Hadiah Khusus

Koo Kien Keat/Tan Boon Heong merupakan pasangan ganda putra Malaysia yang berhasil menduduki peringkat satu dunia selama 1 tahun 12 hari atau 54 pekan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya