
GenPI.co - Duel Leeds United vs Manchester City di Elland Road berakhir imbang 1-1.
Hasil tersebut terjadi pada ajang Liga Primer Inggris 2020/2021 pekan ke-4 , Sabtu (3/10/2020).
Menjadi tamu tak membuat Manchester City kehilangan nyali untuk bertanding.
BACA JUGA: Dramatis, Leeds United Bungkam Manchester City di Elland Road
Manchester City bahkan terus menggempur pertahanan Leeds United.
Manchester City akhirnya berhasil menjebol gawang Leeds United pada menit ke-17.
BACA JUGA: Aston Villa Sukses Bungkam Norwich City di Villa Park
Tembakan Raheem Sterling tak mampu diamankan oleh Illan Meslier.
Rodrigo Moreno yang baru masuk pada babak kedua berhasil mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-59.
BACA JUGA: Walau Kalah dari Manchester City, Karim Benzema Borong Rekor Gila
Ini menjadi gol pertama Moreno bagi Leeds United sejak didatangkan dari Valencia.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News