
GenPI.co - Newcastle United tak berdaya dibantai Liverpool di St James Park.
Kekalahan telak Newcastle United di kandang sendiri itu terjadi pada ajang Liga Primer Inggris 2019/2020 pekan ke-38, Minggu (26/07/2020).
Newcastle sempat mengejutkan Liverpool lebih dahulu pada menit pertama pertandingan.
BACA JUGA: Menang Dramatis, Liverpool Perkasa di Kandang Newcastle United
Dwight Gayle berhasil melesakkan bola ke gawang Alisson Becker.
Namun, Liverpool bisa menyamakan kedudukan lewat tandukan Virgil van Dijk pada menit ke-38.
BACA JUGA: Liverpool Sukses Bantai Newcastle United di Stadion Anfield
Newcastle United dan Liverpool saling jual beli serangan pada babak pertama pertandingan.
Babak pertama pun berakhir dengan skor imbang 1-1.
BACA JUGA: Bantai Villarreal di Liga Champions, Liverpool Ukir Rekor Dahsyat
Pada babak kedua, Liverpool tampil lebih agresif dari Newcastle United.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News