
Tetapi, Real Madrid masih begitu mendominasi akan jalannya pertandingan. Itu terbukti saat Los Blancos lagi-lagi mencetak gol.
Hanya membutuhkan satu menit saat babak kedua dimulai, ketika Benzema lagi-lagi mengoyak jala Edouard Mendy.
Keunggulan 3-1 untuk Real Madrid pun bertahan hingga laga usai. Chelsea pun tersungkir di kandangnya sendiri.
BACA JUGA: Menang Telak, Chelsea Bantai Real Madrid di Stamford Bridge
Kemenangan telak di kandang Chelsea bisa menjadi modal penting untuk Real Madrid pada leg kedua nanti di Santiago Bernabeu.
Vinicius Jr dan kawan-kawan hanya membutuhkan hasil imbang saja untuk bisa lolos ke semifinal Liga Champions 2021/22.(*)
BACA JUGA: Tak Tega dengan Messi dan Batal ke Real Madrid, Mbappe Bilang Ini
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News