
AC Milan kembali menjauh lewat gol Ismael Bennacer di menit ke-49, yang mana disusul oleh Ante Rebic di menit ke-57.
Terakhir ada Davide Calabria, yang menutup pesta gol AC Milan atas Bologna di menit ke-90+2. Tuan rumah pun menang dengan skor 5-1.
Kemenangan telak AC Milan atas Bologna itu bisa saja terulang kembali, saat kedua tim bertemu dalam laga lanjutan Serie A Italia 2021/22 pekan ke-31 pada Selasa (5/4) pukul 01:45 WIB di San Siro Stadium.(*)
BACA JUGA: Menggila di Kandang Cagliari, AC Milan Menang Besar
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News