Juara Piala AFF U23, Vietnam Selevel dengan Timnas Indonesia

Juara Piala AFF U23, Vietnam Selevel dengan Timnas Indonesia - GenPI.co
Usai dipastikan meraih gelar juara Piala AFF U23, Vietnam kini selevel dengan Timnas Indonesia. (foto: soha.vn)

Selain itu, keberhasilan Vietnam meraih gelar juara Piala AFF U23, membuat mereka kini sejajar dengan Timnas Indonesia.

Pasalnya, Vietnam kini masuk bersama dengan Timnas Indonesia dan Thailand yang pernah menjuarai Piala AFF U23.

Piala AFF U23 sendiri diadakan pertama kali di tahun 2005, dengan Thailand keluar sebagai juaranya.

BACA JUGA:  Vietnam Terancam Mundur, Timor Leste Juara Piala AFF U23?

Kemudian, Piala AFF U23 baru terlaksana lagi di tahun 2011, dengan Palembang, Indonesia sebagai tuan rumahnya. Sayang, ajang tersebut batal karena permasalahan venue.

Selanjutnya, Piala AFF U-23 kembali diadakan di tahun 2019, dengan Kamboja sebagai tuan rumahnya. Kali ini, Timnas Indonesia keluar sebagai pemenangnya mengalahkan Thailand 2-1.(*)

BACA JUGA:  Gantikan Park Hang Seo, Eks Asisten Shin Tae Yong ke Vietnam

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya