
GenPI.co - Real Madrid dan Manchester United bergerak dalam posisi yang berbeda pada bursa transfer 2022.
Madrid sedang sibuk berusaha melepas salah satu gelandangnya, Isco, pada bursa transfer musim dingin.
Mundo Deportivo, Selasa (28/12), mengabarkan Madrid terus mencari klub yang bersedia menampung Isco.
BACA JUGA: Bursa Transfer: Eks Barcelona ke Inter, Luis Suarez Pergi
Namun, hingga saat ini usaha Real Madrid belum menemui titik terang.
Jika gagal melepas Isco pada Januari 2022, Madrid akan membuang sang pemain pada akhir musim.
BACA JUGA: Bursa Transfer: Bek Chelsea ke Madrid, Incaran Barcelona ke City
Isco sendiri tidak masuk skema permainan Pelatih Madrid Carlo Ancelotti. Musim ini dia hanya bermain sebagai starter dalam dua laga.
Sementara itu, keinginan MU mendatangkan pemain bidikan pada bursa transfer mendekati kenyataan.
BACA JUGA: Bursa Transfer: 4 Bintang ke MU, Bek Barcelona Pergi
Salah satu pemain yang diincar MU ialah gelandang muda Bayer Leverkusen Florian Wirtz.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News