
"Instruksi Shin Tae Yong saat ini sudah bisa diterjemahkan dengan baik oleh pemain Indonesia di lapangan," tuturnya.
Sebagai informasi tambahan, Timnas Indonesia akan menghadapi Singapura dalam laga Semifinal Piala AFF 2020 yang digelar 22 Desember di National Stadium, Singapura.(dkk/jpnn)
Video seru hari ini:
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Menpora Amali Beri Pujian kepada Shin Tae Yong, Begini Katanya
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News