
Tidak hanya lini serang Indonesia saja yang bermain bagus pada pertandingan kemarin (19/12), tetapi lini pertahanan juga dengan baik mampu menahan serangan dari Malaysia.
Gol yang Malaysia ciptakan pun hanyalah hasil dari blunder Irfan Jaya yang gagal membuang bola dengan baik.(*)
Timnas Indonesia Sudah Tidak Diragukan Lagi
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News