
GenPI.co - Pakai ikat kepala saat tanding di BWF World Tour Finals 2021, Kevin Sanjaya langsung mendapat julukan baru.
Pasangan ganda putra Indonesia, Kevin Sanjaya/Marcus Gideon berhasil tampil apik dalam laga pembuka gelaran BWF World Tour Finals 2021.
Dalam pertandingan pertama Grup A, Kevin/Marcus berhadapan dengan wakil Taiwan yakni peraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020, Lee Yang/Wang Chi Lin, Rabu (1/12).
BACA JUGA: Kevin/Marcus Menggila, Bantai Taiwan di BWF World Tour Finals
Sepanjang pertandingan tersebut, selain aksi Kevin/Marcus yang apik dengan semangat yang menggelora, penampilan Kevin justru menjadi sorotan tersendiri.
Kevin berlaga dengan menggunakan ikat kepala, yang diketahui hampir tidak pernah digunakannya ketika bertanding.
BACA JUGA: Kevin/Marcus Masuk Grup Neraka, Herry IP Beri Wejangan Penting
Penampilan Kevin dengan headband-nya tersebut semakin menunjang ketampanan pemain peringkat satu dunia tersebut, bahkan hingga mendapat julukan baru.
BACA JUGA: Kevin/Marcus Bangkit dan Menggila di Indonesia Open, BWF Terpukau
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News