Persija Siap Tanding Habis-habisan Lawan Persib di Solo

Persija Siap Tanding Habis-habisan Lawan Persib di Solo - GenPI.co
Skuad Persija Jakarta saat menjalani latihan. Foto: LIB

"Kami sudah bekerja keras selama 10 hari terakhir, dan target di laga ini adalah untuk mengalahkan Persib," tutur dia.

Adapun, Persija saat ini berada di peringkat ke-10 klasemen sementara Liga 1 dengan 15 poin.

Sementara itu, Persib berada di kedua dengan mengumpulkan 25 poin.(*)

BACA JUGA:  Jelang Kontra Persib, Persija Beri Psywar Mengejutkan

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya