
"Di antaranya itu lewat cara bermainnya melalui strategi penempatan bola-bola yang terarah. Saya lihat penampilan mereka hari ini lebih segar dibanding dengan kemarin," tambahnya.
Sementara itu, kemenangan tersebut membawa Fajar/Rian lolos ke babak perempat final dimana akan ditantang rekan senegara, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Rambitan.
Sebagai informasi, Pramudya/Yeremia mengunci tiket perempat final usai mengalahkan wakil Taiwan Lu Ching Yao/Yang Po Han, 25-23, 14-21, 21-19.(*)
BACA JUGA: Mathias Boe Bisa Ketemu Fajar/Rian di Hylo Open, Ini Skemanya
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News