
Meskipun menelan kekalahan dari Australia, Timnas Indonesia U-23 memiliki kans besar untuk mengembalikkan keadaan pada leg kedua nanti.
Timnas Indonesia U-23 sendiri akan kembali melawan Australia pada leg kedua tanggal 29 Oktober mendatang di Republican Central Stadium Dushanbe, Tajikistan.
Witan Sulaeman dan kawan-kawan hanya perlu memenangkan laga dengan skor 2-0 untuk bisa lolos ke putaran final Piala Asia U-23 2022.(*)
BACA JUGA: Timnas Indonesia U-23 Dihantam Australia, Akmal Pesimistis
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News