
“Kami menunjukkan permainan seperti yang kami inginkan,” kata Pelatih Inter Simone Inzaghi sebagaimana dilansir laman resmi klub.
Sementara itu, AC Milan menorehkan rekor buruk setelah dikalahkan FC Porto dengan skor 0-1 di Estadio do Dragao.
Satu-satunya gol Porto dicetak Luis Diaz saat pertandingan sudah memasuki menit ke-65.
BACA JUGA: PIF Mulai Menggila, Ingin Beli Inter Milan Usai Newcastle United
Kekalahan dari Porto membuat Milan menorehkan catatan sangat buruk. Milan untuk kali pertama sepanjang sejarah selalu kalah dalam tiga laga pertama fase grup Liga Champions. (*)
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News