
Performa dan pukulan Shifeng yang biasanya sangat dahsyat mendadak dibuat mati gaya oleh Jonathan Christie.
"Peraih medali emas Asian Games Jonatan Christie memberikan pukulan terakhir bagi Indonesia saat petenis berusia 24 tahun itu mengalahkan bintang China yang sedang naik daun Li Shifeng," tulis SCMP. (*)
BACA JUGA: Merah Putih Tak Berkibar di Thomas Cup - Puan Kirim Pesan Kuat
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News